Sabtu, 25 Februari 2012

Review kaderisasi hari Sabtu, 25 februari 2012

Hari ini kami melakukan:
- Simulasi event, berjudul "de Jakarta" yang bertemakan "bagaimana membuat karya nyata terealisasikan" yang dibawakan oleh ketua divisi masing masing. Acara berlangsung dengan meriah dan bisa dikatakan berhasil.
- Review simulasi event ini dan mengkongklusikan bahwa acara ini berhasil, dan pengurangan pk menjadi -109.
- Penambahan pk menjadi -309 karena pada diklat hari Rabu ada yang tidak fokus.
- Pembahasan buku wawancara yang gagal, dan tensi tinggi.
- Penambahan pk menjadi -808.

Sekian dan terima kasih

29? PRIME TEKSOUND!

Jumat, 24 Februari 2012

Review kaderisasi hari Jumat, 24 Februari 2012

Hari ini, kami melakukan:
- Pelanjutan diklat event management,
- Pengumpulan buku wawancara,
- Penjelasan dari Pak Bintoro tentang pelantikan,
- Pemberian tugas "event organising" yang akan diselenggarakan pada Sabtu, 25 Februari 2012 dan karya nyata yang merupakan tugas akhir.

Demikian dan terima kasih

29? PRIME TEKSOUND!

Rabu, 22 Februari 2012

Review kaderisasi hari Rabu, 22 Februari 2012

Hari ini kami melakukan pengmpulan buku wawancara, namun diberi dispensasi hingga hari Jumat, 24 Februari 2012. Hari ini juga dilaksanakan diklat tentang bagaimana cara mengelola sebuah acara sehingga menjai sukses.


Sekian dan terima kasih


29? PRIME TEKSOUND!

Sabtu, 18 Februari 2012

Review kaderisasi hari sabtu, 18 Februari 2012

HAri ini, kami melakukan wawancara kepada teksound 28, 27, dan alumni untuk menyelesaikan tugas buku wawancara. Setelah itu, kami melakukan kaderisasi. Kami berhasil menghapus 2 poin, yaitu inisiatif dan komunikasi. Poin kesalahan kami pun dikurangi 300 poin. Karena kami masih indivdualistis, maka disepakati akan dilakukan sesi frontal pada hari Kamis, 23 Februari 2012.


Sekian dan terima kasih.


29? PRIME TEKSOUND!

Review Hari Jumat, 17 Februari 2012

Hari ini kami di kader oleh Tesound 27. Kami mereview tugas tugas yang diberikan. Setelah itu, dilakukan penambahan poin yang tidak jelas. Lalu, kami melakukan review apa yan harus dilakukan. Akhirnya kami berjanji akan melakukan tugas wawancara sebaik-baiknya.


Sekian dan terima kasih

29? PRIME TEKSOUND!

Rabu, 15 Februari 2012

Review Kaderisasi Rabu, 15 Februari 2012

Hari ini kami melakukan:
- Pengunguman divisi tiap caltex via email,
- Pemberian tugas buku wawancara dengan deadline hari Rabu, 22 Februari 2012,
- Penghapusan satu dari 6 kesalahan kami, yaitu fokus,
- Mendapatkan poin kesalahan karena salah satu anggota caltex 29 menggunakan alat elektronik

esensi: dengan pemberian tugas ini, maka kami akan lebih dekat kepada angkatan atas dan menjadi lebih satu dengan keluarga besar Teksound.


Sekian dan terima kasih

29? PRIME TEKSOUND!

Sabtu, 11 Februari 2012

Review kaderisasi 11 februari 2012

Hari ini, kami melakukan dua hal, yaitu tes divisi dan kaderisasi. Tes divisi dibagi menjadi 6, yaitu otomotif, eldi, wawancara, komputer, audio, dan aero. Setelah itu, kami istirahat selama 30 menit. Setelah itu kaderisasi yang membahas tentang blueprint. Karena kami dapat melakukan 2 dari 5 poin/esensi, kami mendapat pengurangan poin kesalahan menjadi 522. Esensi hari ini adalah pengutamaan kekeluargaan. Terima kasih 29? PRIME TEKSOUND!

Jumat, 10 Februari 2012

Review kaderisasi hari jum'at, 10 februari 2012

Review hari ini: kita mengevaluasi angkatan caltex 29, angkatan kami komunikasinya tidak berjalan dengan baik , angkatan kami kurang memberikan inisiatif, lalu time management kami berantakan, masih kurang teratur, angkatan kami masih banyak yang individualistis, alhasil, setelah di evaluasi, pj angkatan diganti menjadi jodhie dan rani, lalu besok akan diadakan tes divisi untuk menentukan divisi mana kita di teksound nantinya.
Esensinya ,kita harus mempunyai inisiatif lebih, time management, dan suatu solidaritas dalam sebuah organisasi sangatlah penting, dan semua orang berhak untuk menjadi pemimpin

Rabu, 08 Februari 2012

Review Kaerisasi Hari Rabu, 08 Februari 2012

Pada kaderisasi hari ini, angkatan kami diberi tugas membuat "blueprint" yang diberi deadline hari sabtu, 11 Februari 2012. Pada hari ini juga, kami membahas tentang tugas buku angkatan. Inti dari kader hari ini adalah: kami harus bersungguh - sungguh dalam mengerjakan tugas, seberapapun besar atau kecilnya.

Terima kasih.

29? PRIME TEKSOUND!

Sabtu, 04 Februari 2012

Review Kaderisasi hari sabtu, 4 Februari 2012

review hari ini: Kaderisasi dimulai dengan diklat tiap2 divisi dari teksound, yaitu komputer, aero, audio, otomotif, eldi. Lalu dilanjutkan dengan pengisian buku angkatan, yang akhirnya belum berakhir diselesaikan dan akan diselesaikan pada hari senin, 6 feb 2012, dan berakibat poin kesalahan bertambah menjadi 415 dari 372. Lalu kami diberi amanah untuk selalu menyapa teksound 28 kalau berpapasan.
Esensi Hari ini adalah kita hrs memakai waktu secara efektif, memakai kesempatan sebaik2nya, adanya koordinator dalam kegiatan,mempunyai inisiatif dan tdk mengulangi kesalahan.
Sekian, terima kasih.

Jumat, 03 Februari 2012

Review Kaderisasi Hari Jumat, 03 Februari 2012

- Pengurangan poin kesalahan dari 612 menjadi 372
- Melakukan tugas buku angkatan, yaitu memperoleh tanda tangan seluruh anggota caltex 29.
- Gagal dalam penyelesaiannya karena kurangnya koordinasi, kepemimpinan, dan keberadaan pemimpin yang tidak terasa.
- Pemberian tugas bahwa besok seluruh buku angkatan sudah terisi penuh.

Sekian review dari saya, terima kasih.

29? PRIME TEKSOUND!

Kamis, 02 Februari 2012

Kaderisasi Rabu, 1 Februari 2011

Forum dimulai setelah ashar dan seperti biasa dibuka dengan doa. Setelah itu, dilakukan pengecekan perlengkapan kaderisasi dan ternyata salah satu teman kami tidak membawa nametag. Setelah itu, dilakukan pemeriksaan tugas yang diberikan pada hari Sabtu yang lalu. Dan ternyata, 2 orang teman kami, yaitu Baihaqi dan Oda belum bisa menghapal semua. Lalu ada juga evaluasi tugas blog, yang juga diberikan pada hari Sabtu. Beberapa hal diatas membuat poin kesalahan kami naik. Dan pada akhirnya kami berjanji untuk menghapal nama-nama anggota caltex 29.

Demikian review saya. Terima kasih.

29? PRIME TEKSOUND!

Jumat, 27 Januari 2012

Review Kaderisasi Caltex 29 tanggal 28 Januari 2012

- Pengenalan organisasi di SMA Negeri 8 Jakarta dan peran teksound di organisasi tersebut
- Penjabaran lambang teksound
- Pengumpulan tugas blog, namun belum selesai dan menghasilkan hukuman.
- Membuat name tag bersama - sama
- Pemberian tugas, yaitu: - menyelesaikan blog, deadline jam 15.00 tanggal 28 januari 2012,
                                      - menghapalkan seluruh anggota caltex 29,
                                      - Membuat buku angkatan, dengan perincian draft dikumpulkan hari Minggu, 29 Januari 2012 pukul 12.00


Adapun esensi - esensi yang bisa didapatkan pada kader hari ini adalah:
- kebutuhan atas adanya pemimpin
- harus berani bicara
- kekeluargaan
- harus bekerja sama untuk menyelesaikan masalah apapun.

Sekian dan terima kasih.

29? PRIME TEKSOUND!



Kader Pertama Hari Jumat, 27 Maret 2012

Review dari forum pertama adalah (tidak urut):
- peraturan - peraturan selama kader berlangsung
- pengenalan nama - nama anggota caltex (calon teksound) 29
- pemilihan PJ angkatan
- Pemberian tugas membuat nametag dan membuat blog
- Pemilihan warna angkatan, yaitu emas (melambangkan futuristik, elegan, dan tidak mudah dipatahkan karena warna baja)

Adapun rincian peraturan tersebut adalah:
- Menjunjung prinsip ketuhanan pada setiap kader/forum
- Menggunakan seragam SMA Negeri 8 secara lengkap
- Menggunakan atribut kaderisasi dan hanya dikenakan selama forum
- Tidak mengerjakan tugas kaderisasi selama proses belajar mengajar berlangsung
- Tidak ada forum dalam forum
- Menjunjung tinggi etika dalam forum
- Hadir tepat waktu
- Jumlah keahadiran minimal 75% dari total jumlah forum kaderisasi
- Dalam setiap akhir forum selama kaderisasi berlangsung, salah seorang peserta mereview apa yang dibahas selama forum.